Prediksi Honduras vs Kanada 14 Juni 2022 CONCACAF Nations League
3 min readHonduras vs Kanada – Prediksi Honduras vs Kanada pekan ke-3 Grup C CONCACAF Nations League. Pertandingan kickoff Selasa, 14 Juni 2022 pukul 09.00 WIB di Olimpico Metropolitano. Tuan rumah Honduras telah berjuang hanya saja delapan dari sepuluh pertandingan sebelumnya berakhir kekalahan. Bahkan mereka menjalani empat pertandingan tanpa gol.
Sementara Kanada sendiri tidak dalam performa bagus atas laga tandang sebelumnya. Walau kondisi permainan lapangan masih lebih baik dengan hanya kalah sekali dalam tujuh pertandingan. Honduras mengganti permainan buruk mereka dengan konsisten terliba dalam pertandingan kandang papan atas.
Sedangkan Kanada atas 21 pertandingan tandang terakhir mereka hanya terlibat dalam lima pertandingan papan atas di mana mereka mencetak gol dan kebobolan selama 91 menit. Penggemar pun dibuat penasaran akan hasil akhir bentrokan head to head yang melibatkan kedua pihak.
Prediksi Honduras vs Kanada, Jalan Terjal Tuan Rumah Kembali Ke Jalur
Selengkapnya prediksi Honduras vs Kanada Selasa, 14 Juni 2022 CONCACAF Nations League. Honduras datang ke pertandingan ini dengan semangat kembali ke jalur kemenangan. Bermodalkan kemenangan 1-0 atas Curacao pada leg pertama Jumat lalu.
Akibat aksi mereka di Nations League saat ini Los Catrachos memimpin Grup C dengan tiga poin. Jelas terlihat bila tuan rumah berusaha untuk mengkonsolidasikan posisi pemuncak grup di kandang. Honduras berharap mampu meningkatkan rekor tempat ketiga yang tercapai selama ajang Liga Bangsa-Bangsa CONCACAF 2019–2020.
Baca Juga: Prediksi Denmark Vs Austria 14 Juni 2022 UEFA Nations League
Honduras percaya diri menghadapi Kanada sekalipun merupakan lawan yang lebih kuat dari Curacao. Pertandingan hari Selasa nanti nampaknya dapat menghadirkan peluang terbaik memperpanjang keunggulan mereka dalam grup. Mereka sedang berusaha menyimpulkan apa yang mereka dapatkan pada hari Jumat. Selain mencapai kemenangan kandang dan tandang saat melawan Curacao.
Sementara itu Kanada memulai kampanye Liga Bangsa CONCACAF 2022-2023 juga dengan melawan Curacao di BC Place. Bila Kanada mampu mengamankan kemenangan dengan selisih lebih dari satu gol. Artinya pengunjunglah yang akan memuncaki klasemen Grup C. Sebelumnya Kedua tim finis sebagai urutan kedua dan ketiga babak grup kompetisi edisi 2019-20220. Tim tandang akan berusaha meningkatkan performa lapangan mereka.
Prediksi Line Up |Head to Head| Pertandingan Terakhir
Line Up Honduras vs Kanada
Honduras Line Up: Lopez, Nunez, Maldonado, Melendez, Decas, Rodriguez, Arriaga, Flores, Pinto, Bengtson, Quioto
Kanada Line Up: Borjan; Laryea, Vitoria, Miller, Johnston; Anthony Kaye, Eustaquio; Buchanan, Larin, Cavallini; David.
Baca Juga: Prediksi Prancis Vs Kroasia 14 Juni 2022 UEFA Nations League
Head to Head Honduras vs Kanada
- 28 Januari 2022 Honduras 0-2 Kanada
- 3 September 2021 Kanada 1-1 Honduras
- 15 Juli 2017 Kanada 0-0 Honduras
- 2 September 2016 Honduras 2-1 Kanada
- 14 November 2015 Kanada1-0 Honduras
5 Pertandingan Terakhir Honduras
- 31 Maret 2022 Jamaika 2-1 Honduras
- 28 Maret 2022 Honduras 0-1 Meksiko
- 25 Maret 2022 Panama 1-1 Honduras
- 3 Februari 2022 USA 3-0 Honduras
- 31 Januari 2022 Honduras 0-2 El Salvador
5 Pertandingan Terakhir Kanada
- 31 Maret 2022 Panama 1-0 Kanada
- 28 Maret 2022 Kanada 4-0 Jamaika
- 25 Maret 2022 Kosta Rika 1-0 Kanada
- 3 Februari 2022 El Salvador 0-2 Kanada
- 31 Januari 2022 Kanada 2-0 Amerika Serikat
Berita Bola Honduras vs Kanada
Update Berita Tim Honduras vs Kanada
Honduras, Robillio Castillo menghadapi skorsing menyusul pengusirannya. Jerry Bengtson kemungkinan akan tetap sebagai pemain menyerang karena absennya Castillo. Belum jelas apakah pelatih Diego Vazquez akan mengubah formasi 4-4-2 saat bermain di kandang Selasa nanti.Marcelo Pereira tersedia jasanya namun ia tidak memulai sebagai starter. Kemungkinan terpilih lantaran penampilan defensifnya yang mengesankan kala melawan para striker Curaao.
Kanada, bermain melawan Iran dan Panama dalam pertandingan persahabatan menjelang pembukaan Nations League. Laga tersebut mereka jadikan sebagai pemanasan. Sayang kedua pertandingan dibatalkan lantaran para pemain menolak untuk bermain akibat ketidaksepakatan atas kompensasi saat ini.
Sebanyak 25 pemain diumumkan untuk pertandingan Liga Bangsa-Bangsa oleh pelatih kepala John Herdman. Jonathan Osorio resmi tercoret dari skuad final setelah mengalami cedera dalam pertandingan MLS antara Toronto FC dan Chicago Fire. Selebihnya tidak ada pemain cedera ataupun sakit yang menghambat permainan tandang.
Prediksi Skor Honduras vs Kanada CONCACAF Nations League
Honduras meski bermain di kandang sendiri, mungkin tidak akan mudah mempertimbangkan statistik Kanada dari pertandingan sebelumnya. Hanya saja mungkin sulit bagi Kanada untuk mengulangi performa laga tandang pada hari Selasa. Sebagai gantinya tim tamu serius tampil mengesankan lagi saat jauh dari rumah.
Tuan rumah Honduras kemungkinan menghadapi hambatan dalam upaya mereka untuk mengklaim poin penuh. Mereka diharapkan mampu mengatasi tantangan tim tamu dan memastikan kemenangan nyaman. Terlebih Kanada menuju ke permainan dengan semangat rendah.
Permasalahan internal timnas Kanada yang berada di persimpangan jalan dengan Federasi Sepak Bola. Bisa saja menjadi kendala bagi pasukan mereka bermain maksimal saat menuntaskan serangkaian kampanye Nations League. Bukan mustahil bila laga pun berakhir imbang dengan skor lebih dari satu.
Prediksi Skor Honduras vs Kanada: 2-2.***