Romelu Lukaku Sakiti Chelsea, Thomas Tuchel Persiapkan Pengganti
4 min readPasca insiden Romelu Lukaku sakiti Chelsea dalam sebuah wawancara. Manajer Thomas Tuchel memiliki sejumlah nama untuk menggantikannya. Terlebih mantan pemain Inter Milan itu gagal bermain gemilang di Stamford Bride.
Salah satunya kala Chelsea bermain imbang 1-1 daru Brighton pada Selasa. Selain itu pemain internasional Belgia tersebut tidak menghasilkan gol 4 laga beruntun. Melihat perfoma permainannya, jelas bukan situasi positif bagi Lukaku di mata penggemar Chelsea.
Bersama dengannya Chelsea hanya berhenti di peringkat ketiga tabel Liga Premier. The Blues mengumpulkan total 44 poin dari 23 pertandingan. Mereka terpaut 12 poin dari Manchester City yang berperingkat ke-1. Hal ini sontak memupuskan klub mengejar gelar bergengsi Liga Premier. Bila situasi terus berlanjut bukan tidak mungkin skuad asuhan Tuchel terperosok ke posisi empat.
Romelu Lukaku Sakiti Chelsea, Mauro Icardi Siap Menggantikannya
Perbuatan Romelu Lukaku sakiti Chelsea berbuntut panjang baginya. Pemain usia 28 tahun itu mengaku masih mengharapkan Inter Milan. Meskipun faktanya Milan justru menutup rapat pintu kembali. Sebaliknya kepada media Lukaku menyatakan bahwa tidak begitu mempedulikan Chelsea.
Pernyataan Lukaku jelas membuat publik The Blues berang. Mengingat untuk memboyongnya ke Stamford Bridge. Klub harus menggelontorkan dana terbilang besar sepanjang masa. Thomas Tuchel sebelumnya masih mentoleransi perfoma buruk Lukaku. Seperti tetap menurunkannya di pertandingan musim panas. Namun, Lukaku justru membayarnya dengan aksi kurang maksimal kala menghadapi Brighton.
Baca Juga: Prediksi Crystal Palace Vs Liverpool 23 Januari 2022 Liga Inggris
Nama Mauro Icardi yang merupakan salah satu striker terbaik Eropa. Lantas mencuat sebagai salah satu calon pengganti Lukaku. Icardi meredup bersama Paris Saint-Germain lantaran klub memiliki Lionel Messi. Sebelumnya ia bermain impresif selama enam tahun bersama Inter Milan.
Total ada 124 gol dan 29 assist Icardi hasilkan selama periode 2013-2019 di Inter Milan. Kala itu ia bermain untuk 219 penampilan semua kompetisi. Bandingkan kala Icardi bermain dengan PSG selama tiga musim. Total 84 penampilan terjadi dan berhasil mencetak 38 gola serta 10 assist.
Baca Juga: Prediksi Chelsea Vs Tottenham 23 Januari 2022 Liga Inggris
Kehadiran Lionel Messi pada musim panas lalu otomatis menggesernya. Mauro Icardi terus mencati terobosan agar keluar dari situasi itu. Salah satunya adalah mencari tim yang akan menunrunkannya untuk bermain reguler. Bila nanti Tuchel datang membawa proposal, PSG pastinya tidak akan jual mahal guna menahan harga.
Patrick Schick dan Dusan Vlahovic Kandidat Lain Pengganti Romelu Lukaku
Patrick Schick dan Dusan Vlahovic mencuat namanya sebagai pengganti Lukaku. Shick sudah mencuri perhatian kala bermain di EURO 2020. Kala itu ia permainan impresif ditunjukkan saat membela Republik Ceko. Total ada lima gol dari lima penampilan kompetisi kontinenatal. Dapat terbilang bahwa Patrick adalah salah satu bintang lapangan.
Musim ini Schick masih menjadi salah satu striker terbaik di Benua Biru. Terlihat selama musim Bundesliga ia menghasilkan 18 gol dan 3 assist dari 16 penampilan. Postur Schick yang tinggi dan kuat rasanya mampu menyamai Romelu Lukaku. Sehingga efektif ketika harus melakukan duel udara saat pertandingan.
Selain itu memboyong Schick tidak mengharuskan Chelsea keluar uang banyak. Pasalnya Bayer Leverkusen sudah membuka harga sebesar Rp787miliar.
Baca Juga: Prediksi Atletico Madrid Vs Valencia 23 Januari 2022 La Liga
Sementara itu Dusan Vlahovic Fiorentina juga berpotensi memanaskan bursa transfer musim panas. Fiorentina berharap Chelsea membuat penawaran disertai klub lain. Sehingga mereka bisa menetapkan harga yang layak untuk sang striker bintang.
Pemain berusia 22 tahun tersebut memang telah bermain luar biasa. Selama Serie A musim ini, ia tercatat sebagai pemain dengan gol terbanyak. Dari 22 pertandingan yang Vlahovic lakoni, total ada 17 gol tercipta atas nama dirinya.
Tahukah Anda bila Vlahovic sempat menyamai rekor Cristiano Ronaldo pada 2021. Untuk kategori gol terbanyak yang tercetak selama Serie A dalam satu tahun. Postur tubuh Dusan Vlahovic jangkung dan masih muda. Ia terbilang tajam saat berhasil menembus gawang lawan. Bahkan selama duel udara striker itu mampu memenangkannya. Belum lagi pengusaaan atas bola-bola mati yang terbilang konstan.
Bukan hanya The Blues yang tertarik meminangnya, sejumlah klub raksasa Eropa juga berniat memberikan penawaran. Bagi klub yang memperhitungkan striker jangka panjang, maka Dusan Vlahovic adalah jawabannya. Hanya saja Florentina tidak akan melepas bintangnya dengan harga murah.
Erling Haaland dan Harry Kane Santer Dirumorkan Pindah
Begitu membawa pulang Romelu Lukaku pada musim panas lalu. Sontak Chelsea mengurungkan niatnya meramaikan penawaran kontrak. Pemain internasional Norwegia tersebut memang striker paling diminati saat ini.
Klausul kontrak yang keluar untuk mengontrak Haaland Rp1.250triliun. Sulit mengabaikan penawaran yang terbuka mempertimbangkan buruknya permainan Lukaku. Perawakan Haaland yang atletis dan baru berusia 21 tahun. Jelas dirinya adalah opsi terbaik untuk investasi jangka panjang. Dirinya adalah penembak terjitu yang muncul di persepakbolaan Eropa.
Total 19 penampilan musim ini sudah ia lakoni untuk semua kompetisi. Haaland mampu mempersembahkan 22 gol dan 6 assist. Borussia Dortmund beruntung mempunyai striker sekelas Haaland.
Harry Kane, rumor menyebutkan bila pemain Hotspur itu ingin pindah klub sejak musim panas lalu. Entah apa alasannya Kane terlihat tida berada di London Utara. Pemain usia 28 tahun tersebut memang menampilkan aksi yang kurang apik musim ini. Dari total penampilan 17 Liga Premier hanya memberikan 4 gol.
Semua orang mengetahui kualitas Kane sebagai striker dunia kelas atas. Bila Chelsea tidak keberatan menggelontorkan dana besar. Maka mereka berhasil memboyong Harry Kane ke Stamford Bridge. The Blues terkenal tidak segan-segan mengeluarkan uang ketika situasi terdesak. Daniel Levy tidak mungkin menawarkan Kane seharga Rp3.75triliun.***